Postingan

Mengenal Operasi Dasar Excel

Gambar
Dalam Excel, kita akan selalu bertemu dengan workbook dan worksheet, Kedua istilah tersebut akan selalu berhubungan dengan pekerjaan kita di Excel. sebelum kita menggunakan Excel untuk pekerjaan tingkat yang lebih lanjut, Berikut ini akan dijelaskan beberapa tahapan pengoperasian dasar pada Excel. BEKERJA DENGAN WORKBOOK Workbook merupakan file Excel yang di dalamnya terdiri dari beberapa worksheet. Workbook bisa diibaratkan seperti sebuah buku yang terdiri dari lembar-lembar kertas yang disebut juga sebagai worksheet di Excel. MEMBUAT WORKBOOK BARU Untuk membuat sebuah file Excel atau workbook baru, ikuti langkah berikut ini: 1- Klik Start > All programs > Microsoft Office > Microsoft Office Excel 2007. Jika kita klik Microsoft Office Excel 2007 maka akan muncul seperti gambar di bawah ini : Cara lain yang bisa digunakan untuk membuka workbook yaitu : Tekan Windows + R maka akan muncul seperti gambar dibawah ini : Ketik Exc...

Sejarah Excel

Gambar
Microsoft Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation yang dapat dijalankan pada Microsoft Windows dan Mac OS. Aplikasi ini memiliki fitur kalkulasi dan pembuatan grafik dengan menggunakan strategi marketing Microsoft yang agresif, menjadikan Microsoft Excel sebagai salah satu program komputer yang populer digunakan di dalam komputer mikro hingga saat ini. Bahkan, saat ini program ini merupakan program spreadsheet paling banyak digunakan oleh banyak pihak, baik di platform PC berbasis Windows maupun platform Macintosh berbasis Mac OS, semenjak versi 5.0 diterbitkan pada tahun 1993. Aplikasi ini merupakan bagian dari Microsoft Office System, dan versi terakhir adalah versi Microsoft Office Excel 2013 yang diintegrasikan di dalam paket Microsoft Office System 2013. Pada tahun 1982, Microsoft membuat sebuah program spreadsheet yang disebut dengan multiplan, yang sangat populer dengan sistem-siste...